Rabu, Januari 28, 2026
Label Kepri

Tag: Kepri

Kepri Raih Tiga Penghargaan Ketenagakerjaan Terbaik Nasional di Naker Inspirasional Leadership Award 2025

Posmetrobatam.co: Provinsi Kepulauan Riau (Kepri) kembali mencatat prestasi membanggakan di kancah nasional. Pada ajang Naker Inspirasional Leadership Award 2025 yang digelar di...

RSIA Royal Medika Resmi Dibuka, Hadirkan Layanan Modern

Batam, Posmetrobatam.co: Rumah Sakit Ibu dan Anak (RSIA) Royal Medika resmi beroperasi di Kota Batam setelah menggelar grand opening, Selasa (9/12/2025) di...

Gubernur Khofifah Ajak Masyarakat Kepulauan Riau Asal Jatim Guyub Rukun Trengginas Berpartisipasi Dalam Pembangunan Daerah Rantau

Batam, Posmetrobatam.co: Gubernur Khofifah Indar Parawansa menggelar Forum Silaturahmi dengan Masyarakat Kepulauan Riau asal Jatim di Hotel Nagoya Hill, Batam, Minggu (7/12)...

Inflasi Kepri November 2025 Melandai ke 0,23 Persen, Dorongan Terbesar dari Sektor Transportasi

Batam, Posmetrobatam.co: Kepulauan Riau mencatat inflasi sebesar 0,23 persen secara bulanan (mtm) pada November 2025, lebih rendah dibandingkan bulan sebelumnya yang mencapai...

Kebutuhan Tenaga Kerja Bidang Pengelasan di Kepri Tinggi, Termasuk Luar Negeri

Kepri, Posmetrobatam.co: Pelatihan kerja bidang pengelasan atau welder dibutuhkan di wilayah Kepri. Khususnya di Kabupaten Karimun dan Kota Batam.

300 Rekening Penerima Bansos di Kepri Diblokir, Ini Alasannya…

Batam, Posmetrobatam.co: Rekening 300 penerima bantuan sosial (Bansos) di Kepulauan Riau (Kepri) diblokir Kementerian Sosial (Kemensos) RI. Pasalnya, rekening yang bersangkutan terindikasi dipakai...

Investor Pasar Modal di Kepri Capai 177 Ribu, Didominasi Generasi Muda

Batam, Posmetrobatam.co: Bursa Efek Indonesia (BEI) Perwakilan Kepulauan Riau (Kepri) mencatat jumlah investor pasar modal telah mencapai 177.677 orang per September 2025....

BMKG: Waspada, Kepri Terdampak Siklon Tropis Senyar dan Koto

Batam, Posmetrobatam.co: Masyarakat dan Pemerintah Daerah Kepulauan Riau diminta mewaspadai dampak Siklon Tropis Senyar dan Koto yang berpotensi terjadi hingga tiga hari...

IMS75 Road Race Championship Dibuka Ketua Umum IMI Moreno Soeprapto

Memperebutkan Piala Ketua DPRD Kepri Iman Sutiawan Batam, Pismetrobatam.co: Kejuaraan IMS75 Road Race Championship di Sirkuit Non Permanen...

KBB Kepri Akan Gelar Pelantikan Pengurus Baru Masa Bhakti 2025–2029

Batam, Posmetro Batam.co: Kerukunan Bubuhan Banjar (KBB) Wilayah Provinsi Kepulauan Riau (Kepri) akan menggelar pelantikan Pimpinan Wilayah KBB Kepri masa bhakti 2025–2029,...
- Advertisment -

Most Read

9 Februari 2026 Garuda Tak Terbang di Bandara RHF, Gubernur Ansar Khawatir Ini…

Kepri, Posmetrobatam.co: Garuda Indonesia akan menghentikan operasional di Bandara Raja Haji Fisabilillah (RHF). Namun, Provinsi Kepri mengupayakan agar maskapai tersebut tetap melayani...

M Yunus Muda Resmi Dilantik sebagai Wakil Ketua III DPRD Batam

Batam, posmetrobatam.co: Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Batam gelar Rapat Paripurna Pergantian Antar Waktu (PAW) Wakil Ketua III dari Hendra Asman...

Targetkan 1.000 Jemaah, Erlita Amsakar Matangkan Persiapan Isra Mikraj dan Penyambutan Ramadan di Masjid Sultan

Batam, posmetrobatam.co: Ketua Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteran Keluarga (TP-PKK) Kota Batam, Erlita Amsakar, yang juga menjabat Ketua Umum Aliansi Perempuan Peduli...

Batam Raih Penghargaan UHC Awards 2026, Perluas Akses Jaminan Kesehatan

Batam, posmetrobatam.co: Kota Batam kembali mencatatkan prestasi di tingkat nasional. Kali ini, berhasil meraih Penghargaan Universal Health Coverage (UHC) Awards 2026 Kategori...