Kamis, Januari 29, 2026
Label Bintan

Tag: Bintan

Bintan Bakal Punya BUMD Baru, Siap Kelola Potensi PAD di Sektor Kepelabuhan

Bintan, Posmetrobatam.co: Pemerintah Kabupaten Bintan menggandeng beberapa instansi vertikal yang ada untuk menyusun kajian dan rumusan regulasi terkait potensi Pendapatan Asli Daerah...

Hadirkan Layanan Terpadu dan Dorong Investasi Daerah, Bintan Resmi Punya Mal Pelayanan Publik

Bintan, Posmetrobatam.co: Pemerintah Kabupaten Bintan mencatat langkah penting sekaligus wujud kemajuan dalam peningkatan kualitas pelayanan publik yang terpadu, mudah, cepat dan terintegrasi....

Suami Pembunuh Istri di Bintan Ngaku Emosi ‘Cucak Rowonya’ Ditendang Korban

Bintan, Posmetrobatam.co: Polres Bintan kembali laksanakan Konferensi Pers terkait kasus pembunuhan yang terjadi di Kelurahan Sei Lekop Kecamatan Bintan Timur Kabupaten Bintan...

Menu Makan Bergizi Gratis ‘Super Tega’ di Bintan jadi Bulan-bulanan Netizen

Bintan, Posmetrobatam.co: Menu Makan Bergizi Gratis (MBG) 'super tega' yang disediakan Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) Seri Koala Lobam, sempat jadi bulan-bulanan...

Gara-gara Sering Live Tiktok, Istri di Bintan Dihabisi Suami

Bintan, Posmetrobatam.co: Peristiwa menggemparkan terjadi di Komplek Perumahan Grand Pesona Mutiara 3, Jalan Musi Kelurahan Sei Lekop Kecamatan Bintan Timur, Kabupaten Bintan.

Cerita Murid di Bintan dapat MBG, Senang Diberi Jatah Makan, Sedih karena Lauknya Busuk

Bintan, Posmetrobatam.co: Mobil boks operasional pembawa makan bergizi gratis (MBG), dari dapur Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) Seri Koala Lobam (SKL) Bintan...

Polantas Menyapa Ngobrol Bareng Keselamatan Berlalu Lintas Bersama Sopir Truk, Jasa Raharja dan Dishub Bintan

Bintan, Posmetrobatam.co: Unit Lantas Polsek Bintan Utara Polres Bintan menggelar kegiatan Polantas Menyapa ngobrol bareng keselamatan berlalu lintas dengan melibatkan para Driver...

Lapangan Golf di Singapura Banyak Ditutup, Bintan dan Batam Siap Tampung Pegolf Jiran

Batam, Posmetrobatam.co: Wisata golf di Batam menunjukkan tren positif, menjadikan kota itu magnet pariwisata olahraga di perbatasan. Kepala Dinas...

Tim Penggerak PKK Kepri dan Bintan Satukan Langkah Percepatan Penurunan Stunting

Bintan, Posmetrobatam.co: Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak, Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (DP3KB) Provinsi Kepulauan Riau bersama menggelar kegiatan Sosialisasi Pemantapan Pelaksanaan...

Bintan Bersiap Gelar Event Bintan Trekking dan Fun Trial Run 2025

Bintan, Posmetrobatam.co: Event petualangan alam yang paling ditunggu, Bintan Trekking 2025, dipastikan kembali digelar tahun ini. Kegiatan yang akrab disebut Berselimut Alam...
- Advertisment -

Most Read

KEK Tanjung Sauh Optimis Dorong Pertumbuhan Ekonomi Nasional di Atas 8%

Batam, posmetrobatam.co: Dewan Pertahanan Nasional (DPN) adalah lembaga strategis yang berada langsung dibawah Presiden, secara struktur orgaanisasi Presiden Republik Indonesia Jenderal (Purn)...

Permintaan Beras SPHP di Karimun Naik Dua Kali Lipat, Bulog akan Bangun Gudang

Karimun, Posmetrobatam.co: Permintaan beras di Kabupaten Karimun pada triwulan IV 2025 meningkat dua kali lipat dibandingkan periode sebelumnya. Kepala...

9 Februari 2026 Garuda Tak Terbang di Bandara RHF, Gubernur Ansar Khawatir Ini…

Kepri, Posmetrobatam.co: Garuda Indonesia akan menghentikan operasional di Bandara Raja Haji Fisabilillah (RHF). Namun, Provinsi Kepri mengupayakan agar maskapai tersebut tetap melayani...

M Yunus Muda Resmi Dilantik sebagai Wakil Ketua III DPRD Batam

Batam, posmetrobatam.co: Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Batam gelar Rapat Paripurna Pergantian Antar Waktu (PAW) Wakil Ketua III dari Hendra Asman...